Cara mengukur lingkar paha bisa dilakukan dengan sederhana di rumah. Setelah mengetahui ukurannya, Anda bisa membeli celana yang nyaman, sesuai dengan bentuk tubuh.
Kram otot adalah penyebab utama nyeri otot paha. Kondisi ini disebabkan karena otot terlalu sering dipakai sehingga otot menjadi tegang dan timbul rasa sakit. Beruntung, saat ini ada berbagai obat nyeri otot paha yang efektif untuk atasi keluhan ini.
Rasa sakit dan nyeri pada bagian paha atau selangkangan adalah gejala dari cedera pangkal paha. Kondisi ini dirasakan ketika mengangkat lutut atau merapatkan kaki.
Cedera olahraga bisa jadi bumerang bagi kesehatan tubuh. Alih-alih menghilangkan penat dan menyegarkan badan, cedera saat olahraga dapat membuat Anda kesulitan...