Q 10 Plus Kapsul

05 Jun 2020| Maria Yuniar
Q10 Plus kapsul merupakan suplemen untuk memelihara kesehatan.

Deskripsi obat

Q10 Plus kapsul merupakan suplemen untuk memelihara kesehatan. Suplemen ini merupakan produk konsumen yang dapat dibeli secara bebas. Q10 Plus kapsul mengandung koenzim Q10, vitamin E, vitamin C, dan jahe.

Q 10 Plus Kapsul
Golongan ObatProduk konsumen. Produk yang dapat dibeli secara bebas.
Kemasan1 box isi 1 strip @ 10 kapsul
ProdusenNova Chemie Utama

Indikasi (manfaat) obat

Membantu memelihara kesehatan.

Komposisi obat

  • Koenzim Q10 60 mg.
  • Vitamin E 50 IU.
  • Vitamin C 50 mg.
  • Jahe (Zingiber officinale Rhizoma) 10 mg.
  • Minyak kacang kedelai.
  • Gelatin.
  • Sorbitol.
  • Gliserin.
  • Kalium sorbat.
  • Titanium dioksida.

Dosis obat

Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter

1 kapsul sebanyak 1 kali/hari.

Aturan pakai obat

Dikonsumsi sesudah makan.

Perhatian Khusus

  • Wanita hamil dan menyusui.
  • Pasien yang mengonsumsi warfarin.
  • Konsultasikan dengan dokter jika dikonsumsi bersama obat lain.

Sesuai kemasan per Juni 2020

Bagikan
Share Facebook
SHare Twitter
Share whatsapp
Share Email