Novastan adalah obat antiinflamasi non-steroid yang digunakan untuk mengobati nyeri ringan sampai sedang. Obat ini merupakan golongan obat keras yang membutuhkan resep dokter. Novastan mengandung mefenamic acid.
Novastan suspensi 60 ml | |
Golongan Obat | |
HET | Rp 18.560/botol (60 ml) per November 2019 |
Kemasan | 1 botol @ 60 ml |
Produsen | Novapharin Pharmaceutical Industries |
Meredakan nyeri ringan sampai sedang sehubungan dengan:
Tiap 5 ml: Mefenamic acid 50 mg.
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
Dewasa atau anak-anak 14 tahun ke atas: Dosis awal 500 mg (50 ml) kemudian dilanjutkan 250 mg (25 ml)/6 jam.
Antikoagulan.
Sesuai kemasan per November 2019.