Lactacyd larutan cair 150 ml

09 Okt 2019
Lactacyd merupakan larutan cair untuk membersihkan area V

Deskripsi obat

Lactacyd adalah obat yang digunakan untuk membersihkan dan melindungi area vagina dari bau tak sedap. Lactacyd merupakan produk konsumen dan dijual secara bebas. Obat ini mengandung asam laktat sebagai zat aktif.

Lactacyd larutan cair 150 ml
Golongan ObatProduk konsumen. Produk yang dapat dibeli secara bebas.
Kemasan1 box isi 1 botol @ 150 ml
ProdusenSanofi Vietnam Shareholding Company

Indikasi (manfaat) obat

Membersihkan dan melindungi area vagina dari bau tak sedap.

Komposisi obat

Purified water, magnesium laureth sulfate, cocamidopropyl betaine, whey filtrate, PEG-55 propylene glycol oleate, PEG-7 glyceryl cocoate, Styrene, 2-Phenoxyethanol, lactic acid, perfume.

Dosis obat

Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter

2 kali/hari

Aturan pakai obat

Tuangkan secukupnya ke telapak tangan dan bersihkan area vagina kemudian bilas hingga bersih.

Drugs. https://www.drugs.com/international/lactacyd.html
Diakses pada 7 Oktober 2019

Bagikan
Share Facebook
SHare Twitter
Share whatsapp
Share Email