Delapan-delapan adalah obat yang digunakan untuk mengobati infeksi kulit yang disebabkan oleh dematofit atau ragi dan jamur. Obat ini merupakan golongan obat bebas terbatas yang mengandung zat aktif miconazole nitrate.
Delapan-delapan 2 % krim 5 g | |
Golongan Obat | |
HET | Rp 15.00/tube (5 g) per Desember 2019. |
Kemasan | 1 tube @ 5 g |
Produsen | Meccaya Pharmaceutical |
Mengobati infeksi kulit yang disebabkan oleh dematofit atau ragi dan jamur lainnya seperti:
Tiap 1 g: miconazole nitrate 20 mg.
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
Oleskan 2-3 kali/hari.
Dioleskan secara merata.
Sesuai kemasan per Desember 2019