Datan Forte kaplet digunakan untuk meringankan nyeri akut dan kronik, seperti nyeri sendi, nyeri otot, nyeri pasca operasi, nyeri haid, sakit kepala, sakit gigi, dan menurunkan demam. Obat ini merupakan obat keras yang harus menggunakan resep dokter. Datan Forte kaplet mengandung zat aktif asam mefenamat yang mampu menghambat enzim penyebab rasa sakit (analgetik), peradangan (antiinflamasi), dan mampu menurunkan demam (antipiretik).
Datan Forte Kaplet 500 mg | |
Golongan Obat | |
Kemasan | 1 box isi 10 strip @ 10 kaplet (500 mg) |
Produsen | Pyridam Farma |
Asam mefenamat 500 mg.
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
Dewasa:
Dikonsumsi sesuai petunjuk dokter.
Obat yang menghambat proses pembekuan darah seperti kumarin.
Pyridam. https://pyridam.com/products/z_product_datan.html
Diakses pada 23 Juni 2020
Medscape. https://reference.medscape.com/drug/mefenamic-acid-343294#0
Diakses pada 23 Juni 2020
Pionas. http://pionas.pom.go.id/monografi/asam-mefenamat
Diakses pada 23 Juni 2020