Bufagan adalah obat yang digunakan untuk mengobati batuk yang disebabkan alergi, hidung tersumbat dan bersin-bersin. Obat ini merupakan obat bebas terbatas yang mengandung zat aktif promethazine HCI, ephedrine HCI dan ammonium chloride.
Bufagan expectorant sirup 60 ml | |
Golongan Obat | |
HET | Rp 11.798/botol (60 ml) per Oktober 2019 |
Kemasan | 1 botol @ 60 ml |
Produsen | Zenith Pharmasi |
Mengobati batuk yang disebabkan alergi, hidung tersumbat dan bersin-bersin.
Tiap 5 ml:
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
Dikonsumsi sebelum atau setelah makan.
Antidepresan tipe penghambat MAO.
Sesuai kemasan per Oktober 2019.