Bevita Sirup digunakan sebagai suplemen yang membantu memperbaiki nafsu makan. Suplemen ini termasuk produk konsumen yang dijual secara bebas. Bevita mengandung vitamin B complex, beta caroten, curcuminoid.
Bevita Sirup 120 ml | |
Golongan Obat | Produk konsumen. Produk yang dapat dibeli secara bebas. |
Kemasan | 1 box isi 1 botol @ 120 ml |
Produsen | Gracia Pharmindo |
Suplementasi vitamin B-complex, beta carotene dan membantu memperbaiki nafsu makan.
Tiap 5 ml:
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
Sesuai kemasan per Februari 2020