Aqua Maris Daily semprot hidung adalah obat untuk membersihkan dan melembabkan hidung untuk mencegah lendir dan kotoran pada hidung. Aqua Maris Daily nasal spray mengandung air laut adriatik yang dengan lembut membersihkan dan menutrisi hidung. Obat ini termasuk obat bebas, perhatikan dosis dan cara pemakaian obat pada kemasan.
Aqua Maris Daily semprot hidung 30 ml | |
Golongan Obat | Produk konsumen. Produk yang dapat dibeli secara bebas. |
Kemasan | 1 botol @ 30 ml |
Produsen | Soho Global Health |
Membersihkan dan melembabkan membran mukosa hidung serta mencegah terbentuknya lendir dan kotoran pada hidung.
Tiap 1 ml: Air laut adriatic dengan mineral dan unsur alam 0.3 ml.
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk pada kemasan dan anjuran dokter
1 semprotan pada tiap lubang hidung lalu ulangi beberapa kali dalam sehari untuk jangka waktu yang lebih panjang.
Semprotkan ke dalam masing-masing lubang hidung.
Sesuai Kemasan.
http://www.aqua-maris.com/nasal-spray-15.html
Diakses pada 6 Agustus 2019.