logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Perut

Nyeri ulu hati, apa penyebanya?

6 Sep 2021, 09:00

NB

Info Penanya: NB

belakangan ini saya merasa perut atas bagian ulu hati nyeri saat ditekan, perut berasa penuh, sering sendawa, kadang suka mual dan nyeri dada yg masih bisa ditahan, serta nafas yang terasa berat seperti tertahan di ulu hati. Lalu waktu itu pernah saat menarik nafas yg panjang sakit, kemudian pernah tiba tiba bagian perut dada sakit sepertu tertusuk. itu kenapa ya dok?

Dilihat 1818

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti

Selamat siang, N

Terima kasih atas pertanyaan Anda

Ulu hati adalah perut atas bagian tengah tepat di bawah dada. Adanya rasa nyeri atau sakit pada ulu hati menyebabkan seseorang merasa tidak nyaman. Keluhan ini bisa dsiertai dengan beberapa keluhan lain seperti mual, bersendawa, perut kembung, mulut terasa asam dan lain sebagainya.

Beberapa kondisi yang bisa menyebabkan seseorang merasakan nyeri ulu hati adalah:

  • GERD
  • Sakit maag
  • Kolesistitis
  • Pankreatitis
  • Kondisi psikologis, seperti serangan panik, stres, kecemasan
  • Efek konsumsi obat tertentu
  • Penyakit jantung
  • Kondisi medis yang lainnya

Tindakan sementra yang bsia dilakukan untuk membntu mengatasi nyeri ulu hati adalah:

  • Biasakan makan teratur
  • Makan dengan porsi kecil dan dengan frekuensi yang lebih sering
  • Berusaha menghindari makanan / minuman yang bisa memicu peningkatan asam lambung
  • Atasi stres, hindari kecemasan
  • Pastikan sirkulasi udara di lingkungan Anda baik dan bersih
  • Hindari kelelahan

Apabila beberapa saran tersebut sudah Anda lakukan tetapi keluhan ini belum membaik, sebaiknya Anda melakukan konsultasi secara online dengan dokter spesialis penyakit dalam, atau dengan melakukan pemeriksaan langsung dengan dokter spesialis penyakit dalam terdekat.

Semoga bermanfaat.


Salam sehat,

 

dr. Dwiana A

maaggerdsakit perut

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved