Kulit & Kelamin
9 Okt 2019, 10:49
YF
Info Penanya: YF, Wanita
Dok jika telapak tangan dan kaki selalu keluar air, itu kenapa ya?
Dilihat 37320
0 Komentar
Dijawab oleh dr. M. Anugerah Yusro
(13)
Selamat Siang, YF
Tangan dan kaki sering berkeringat dalam bahasa medis disebut hiperhidrosis. Hiperhidrosis terjadi karena berlebihnya kelenjar keringat pada kulit seseorang. Kelenjar keringat banyak pada bagian telapak tangan, telapak kaki, selangkangan, ketiak dan leher.
Penyebab terjadinya hiperhidrosis yaitu:
Cara mencegah agar mengurangi tangan atau tubuh sering berkeringat yaitu:
Untuk mengetahui penyebab Anda sering berkeringat sebaiknya anda periksa langsung ke spesialis kulit untuk mengetahui penyebab keringat berlebihan secara pasti. Biasanya dokter akan mengecek darah, urin dan mengetes kadar keringat Anda.
Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Anugerah
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Denny Sutanto
Dijawab oleh dr. Sarah Fajriah
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Batu apung untuk mandi bukanlah hal yang asing lagi. Meskipun dapat membersihkan kulit lebih maksimal, Anda harus mengetahui caranya agar tidak mengiritasi.
Fungsi eye cream tidak hanya menjaga kesehatan kulit area mata, melainkan juga mencegah munculnya tanda penuaan. Untuk mendapatkan manfaat eye cream yang maksimal, Anda harus memilih kandungan yang tepat.
Fungsi kulit manusia mulai dari melindungi kulit dari penyebab penyakit, mempertahankan suhu tubuh, dan sebagai indera perasa. Agar dapat bekerja maksimal, Anda perlu menjaga kesehatan kulit
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2022. All Rights Reserved