logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Penyakit Lainnya

Amankah minum teh bidara sesudah minum obat

16 Sep 2021, 09:19

AN*

Info Penanya: AN*

Dok apa boleh habis minum obat lalu minum teh bidara?

Dilihat 3315

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Elsinda Eka Sari

(2)

Selamat sore,IP.

Minum obat secara tepat merupakan salah satu cara untuk terjadinya proses penyembuhan suatu penyakit. Namun, masih saja banyak kendala perihal hal mengkonsumsi obat yang benar. Hal ini masih saja menjadi perbincangan dan menimbulkan banyak misinformasi.

Berikut cara minum obat yang tepat :

  • Minum sesuai anjuran. Sesuai dengan dosis dan cara pakai atau minumnya.
  • Jenis obat yang diminum. Seperti antibiotik, anti nyeri, anti radang.
  • Jarak pemberian obat. Biasanya pemberian obat yang banyak diberikan secara bertahap atau diberi jarak.
  • Minum dengan air putih

Nah, bagaimana dengan teh daun bidara? Apa sih khasiatnya? Apakah aman diminum setelah mengkonsumsi obat?

Daun bidara merupakan tanaman herbal yang banyak mengandung antioksidan yang bagus untuk tubuh.

Khasiat daun bidara : 

  • Antioksidan. Baik untuk melawan sel-sel kanker
  • Anti radang
  • Menurunkan demam
  • Mengatasi sembelit
  • Dapat memberikan efek tenang

Melihat dari khasiatnya teh daun bidara aman untuk diminum. Namun, perlu diperhatikan kembali bila sedang mengkonsumsi obat lainnya. Sangat disarankan agar anda memberi jarak antara minum obat dengan konsumsi teh daun bidara. Sekian dan semoga bermanfaat.

Salam sehat,

dr. Elsinda

kankertehtanaman obatminum obat

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved