Kulit & Kelamin
9 Feb 2020, 23:15
IC
Info Penanya: IC, Pria, 31 Tahun
Dok, mau nanya. Semalam saya abis dioral sm istri. Tp saat pagi sampai malam lg, penis saya susah ereksi lg. Sy sdh coba rangsang, tp hanya sebentar ereksi, kemudian loyo lagi. Kira2 apa penyebab dan solusinya, dok? Trima ksh sebelumnya.
Dilihat 89735
2 Komentar
Dijawab oleh dr. Reni Utari
(47)
Selamat siang,
Terimakasih atas pertanyaannya.
Ketidakmampuan untuk mendapatkan dan mempertahankan ereksi yang cukup kuat disebut disfungsi ereksi atau impoten. Biasanya ini disebabkan oleh:
Untuk itu Anda disarankan untuk:
Anda dapat juga membaca artikel berikut ini. Konsultasikan ke dokter jika keluhan tidak berkurang. Semoga bermanfaat.
Salam sehat.
dr. Reni Utari
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Dikomentari oleh
FA
06 Jan 2021, 22:41:50
Obatnya ap agar bisa normal
Dijawab oleh
Sylvia V
07 Jan 2021, 11:00:21
Selamat siang FA, untuk pengobatan disfungsi ereksi sangatlah bergantung pada penyebabnya seperti yang telah tertulis di atas. Misalnya, program makan untuk menurunkan berat badan bagi yang obesitas, obat penurun tekanan darah bagi yang hipertensi, atau obat pengontrol gula darah bagi yang diabetes. Jadi, konsultasikan kepada dokter spesialis andrologi untuk mengetahui penyebab disfungsi ereksi Anda dulu ya. Semoga bermanfaat.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Denny Sutanto
Article Terkait
Susah ereksi atau impotensi bisa disebabkan oleh berbagai alasan, mulai dari gangguan hormon hingga jantung. Berikut ini macam-macam penyebab penis sulit ereksi dan cara mengatasinya.
Beberapa cara memuaskan istri di ranjang meski alami disfungsi ereksi, yaitu mencoba posisi seks tertentu hingga menggunakan bantuan sex toys. Jangan lupa untuk seimbangkan dengan pola hidup sehat.
Jamu kuat kerap menjadi pilihan para pria untuk mengatasi impotensi. Tanaman obat impotensi yang biasa Anda digunakan adalah ginseng merah, rhodiola rosea, dan akar maca.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2022. All Rights Reserved