16 Sep 2021, 00:01
DA
Info Penanya: DA
Malam dok...saya mau tanya..saya susah bab...ketika saya bab terasa ada benjolan mau keluar. Seperti terasa mau lepas gtu..tp tidak terasa sakit ..saat saya pijat sekitar anus baru bisa keluar babnya...knp ya dok
Dilihat 1076
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Elsinda Eka Sari
Selamat siang, DA.
Sulit BAB (Buang Air Besar) menandakan adanya gangguan pada sistem pencernaan sehingga menimbulkan rasa tidak nyaman. Namun, bagaimana bila keluhan ini disertai dengan adanya benjolan pada sekitar anus? Tentunya ini menimbulkan rasa khawatir. Dan apakah hal ini berhubungan? Mari kita bahas lebih lanjut.
Bila keluhan masih berlanjut, jangan ragu untuk dapat memeriksakan diri kepada dokter spesialis bedah terkait kondisi anda. Sekian dan semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Elsinda
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Article Terkait
Tubuh manusia adalah rumah bagi triliunan bakteri, virus, dan juga jamur. Secara kolektif, mereka disebut dengan mikrobiota. Istilah mikrobiota pencernaan secara spesifik mengacu pada mikroorganisme yang ada di usus.
Banyak orang memilih menghabiskan waktu saat buang air besar dengan bermain gadget. Kebiasaan main HP saat BAB rupanya bisa berdampak buruk, termasuk jadi penyebab ambeien.
Fungsi utama lambung adalah menghasilkan enzim dan cairan khusus untuk memecah sekaligus mencerna makanan. Masalah asam lambung merupakan salah satu gangguan kesehatan yang paling umum terjadi.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved