logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Kulit & Kelamin

Keluar cairan setelah menggunakan crystal x

3 Nov 2021, 23:11

AI

Info Penanya: AI

Dok knp yaa hbis pkai nck nasa mlah keluar cairan kya air gtu dok.itu knp ya dok

Dilihat 4085

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Elsinda Eka Sari

Selamat siang, AI.

NCX Nasa atau Crystal X adalah salah satu bahan herbal untuk organ kewanitaan yang berbentuk seperti tongkat. Bahan ini dipercaya dapat membantu mengencangkan vagina. Penggunaannya pun cukup sederhana, yaitu dengan memasukan tongkat tersebut kedalam vagina selama 2 menit sebelum melakukan hubungan seksual. Namun, penggunaan ini tentunya tidak luput dari efek samping. Apa saja efek sampingnya?

Efek samping Crystal X :

  • Cairan vagina berkurang. Hal ini dapat menyebabkan berkurangnya kenikmatan saat berhubungan.
  • Adanya resiko infeksi pada organ intim. Akibat dari penyimpanan produk yang tidak terjaga dengan baik.
  • Iritasi pada dinding dalam vagina. Akibat bahan kimia yang dapat merusak jaringan organ intim.

Dari kondisi yang disampaikan, keluarnya cairan bisa jadi menandakan terjadinya keputihan. Keputihan dapat terjadi akibat kebersihan yang kurang dan terjadi infeksi bakteri ataupun jamur. Ada baiknya untuk menghentikan sementara penggunaan produk dan periksakan diri ke dokter spesialis kulit dan kelamin untuk mendapat terapi yang tepat.

Cara untuk mengencangkan vagina :

  • Lakukan senam kegel untuk mengencangkan otot dasar panggul
  • Dapat melakukan yoga
  • Lakukan gerakan squat secara rutin

Anda juga dapat membaca forum tentang crystal x dan keputihan dibawah ini :

Sekian dan semoga bermanfaat.

Salam sehat,

dr. Elsinda 

kesehatan organ intimorgan intim wanitakesehatan vagina

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved