logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Kulit & Kelamin

Mengalami flek hitam, apa boleh menggunakan refaquin?

26 Agt 2021, 09:33

NM

Info Penanya: NM

Dok , saya ini seorang guru yg ngajar daerah pinggir . Saya mengalami flek hitam , apa boleh mengguna refaquin

Dilihat 6277

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Adhi Pasha Dwitama

(1)

Selamat pagi NM,


Flek hitam adalah salah satu masalah yang timbul karena gangguan kulit. Paling sering disebabkan oleh paparan sinar matahari. Untuk sebab itu ada baiknya bisa menggunakan tabir surya terutama dengan SPF lebih dari 30. Upayakan untuk bisa menggunakan pelindung dari paparan sinar matahari seperti menggunakan topi ataupun pelindung lainnya.

Apa boleh menggunakan refaquin?

Refaquin sendiri yang berisi hydroquinone dan tretinoin dan fluocinolone  acetonide memang memiliki kemampuan mengatasi hiperpigmentasi atau flek hitam dan juga infeksi kulittetapi obat tersebut adalah obat resep yang perlu diberikan setelah dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu pada dokter atau dokter spesilais kulit. 

Untuk itu periksakan dulu pada dokter yang ada di wilayah Anda untuk diperiksakan dan diberikan resep sesuai yang Anda perlukan. Selain itu ada beberapa cara lain yang bisa dilakukan untuk menghilangkan flek hitam seperti dengan cara:

  • Menggunakan gel lidah buaya
  • Menggunakan krim pencerah seperti yang mengandung asam kojic
  • Dilakukan peeling, mikrodermabrasi ataupun perawatan laser
  • Melindungi dari paparan sinar matahari

Semoga bermanfaat.

Salam sehat,

dr. Adhi P.

perawatan kulitkulit dan kecantikanflek hitam

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved