3 Des 2020, 03:10
AF
Info Penanya: AF
Hallo selamat pagi . Dok sy laki2 , sy mau tanya terkait keluhan sy .. Sy mengalami sakit pinggang bagian kiri setiap kali selesai melakukan hubungan intim . Dan bberapa saat sering terasa nyeri di urat area anus dan penis , seperti ada kontraksi(ketegangan) tiba2 dan sangat sakit saat itu terjadi . Dan ini di selangkangan ada jamur ntah apa sifatnya kering , sudah sy coba bberapa obat jamur kelamin blm terlihat hasil .
Dilihat 10372
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Vina Liliana
(5)
Selamat sore AF,
Berhubungan seksual adalah salah satu kebutuhan bagi orang dewasa, selain untuk menghasilkan keturunan, berhubungan seksual ini juga turut berperan untuk terjadinya hubungan rumah tangga yang harmonis. Namun meski berhubungan seksual ini menyenangkan, tapi terkadang muncul keluhan-keluhan selama berhubungan seksual dan setelah berhubungan seksual.
Bila keluhan berlanjut dan terus terjadi, maka sebaiknya Anda melakukan pemeriksaan ke dokter agar bisa dilakukan USG untuk memastikan penyebabnya.
Salam sehat,
dr. Vina
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Sperma keluar di luar tidak menjamin pasangan tidak akan hamil. Ada beberapa hal yang menyebabkannya, seperti telat mencabut penis dan lokasi mengeluarkan sperma yang masih terlalu dekat dengan vagina.
15 Sep 2023
Tips malam pertama untuk pasangan pengantin baru bisa membantu membuat waktu spesial ini kian intim dan romantis. Mulai dari membangun mood hingga mencari posisi yang paling pas, ini hal-hal yang dapat disiapkan.
1 Mei 2023
Seks bertiga atau threesome dapat meningkatkan risiko tertular infeksi menular seksual antarpelakunya. Selain itu, kegiatan seks ini juga dapat memicu kecemburuan dan sakit hati terhadap pasangan.
7 Jun 2022
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved