31 Des 2022, 17:09
V
Info Penanya: V
Halo dok saya izin bertanya lagi merasa mual dan ingin muntah perut panas pusing itu knp ya dok setelah saya keluar seperti cairan di vagina saya merasakan itu dari kemarin malam dok sampe sekarang saya sudah konsultasi ke tempt yg ada di sekitar saya saya di kasih obat lambung sakit kepala dan vitamin karna akhir" ini saya jiga kurang makan dok , bagaimana dok apakah ini berbahaya? Saya sama sekali tidak ada berhubungan badan atau apapun saya juga masih di bawah umur saya khawtir dok knp knp
Dilihat 317
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Selamat pagi, V
Perut panas, disertai dengan mual, adalah keluhan yang dapat dialami oleh siapa saja, dari anak, hingga dewasa. Hal ini disebabakn oleh beberapa hal, salah satunya adalah karena gangguan pada lambung.
Timbulnya mual, perut panas, dan pusing dapat disebabkan oleh beberapa hal, seperti :
Setiap hari tubuh akan memproduksi lendir vagina, yang berfungsi sebagai pencegah infeksi. Dalam sehari lendir diproduksi sebanyak satu sendok teh, jumlah ini akan meningkat ketika masa subur, dan menjelang haid. Bila lendir yang keluar tidak berbah warna, tidak berbau menyengat, dan tidak menyebabkan gatal , maka hal ini adalah hal yang normal.
Sebaiknya anda melanjutkan minum obat yang sudah diresepkan. Selain itu, sebaiknya lakukan beberapa hal, untuk membantu mengatasinya, seperti :
Bila tetap tidak membaik, maka sebaiknya anda berkonsultasi dengan dokter penyakit dalam, untuk dilakukan pemeriksaan, dan penanganan lebih lanjut.
Anda juga bisa membaca forum terkait dengan mual, dan perut panas :
Semoga membantu.
Salam sehat,
dr. Lizsa
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Keputihan bau amis menandakan ada yang tidak normal dalam tubuh Anda. Biasanya, keputihan abnormal disebabkan oleh vaginosis bakteri. 7 cara mudah ini yang dapat Anda lakukan untuk menghilangkan keputihan bau amis.
Bukan penyakit jantung, penyebab lain nyeri dada sebelah kanan adalah asam lambung, pneumonia, pankreatitis, stres, atau karena peregangan otot yang berlebihan.
Vagina adalah saluran yang terbentuk dari otot yang menyambungkan leher rahim (serviks) dengan mulut vagina. Vagina merupakan bagian sistem reproduksi wanita yang perlu dijaga kesehatannya.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved