18 Jan 2020, 05:27
TA
Info Penanya: TA, Wanita, 19 Tahun
pagi dok. dok kenapa ya saya sering mood swing? tp ini lebih parah dr mood swing. smpe merugikan org lain, orang yg tdk punya salah pun kena dampaknya garagara perubahan mood saya
Dilihat 10939
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Ester Agustina
Selamat pagi, T.
Terimakasih atas pertanyaan Anda.
Mood swing atau perubahan mood yang sering terjadi secara tiba-tiba merupakan suatu kondisi jika Anda secara tidak sadar sedang mengalami masalah. Masalah yang Anda alami bisa masalah yang kecil maupun besar yang akhirnya mempengaruhi kepada mood Anda. Masalah yang timbul bisa berasal dari diri Anda sendiri atau bisa juga dari lingkungan Anda sehingga menimbulkan stres dan mempengaruhi perubahan mood Anda sehari-hari.
Cara-cara diatas dapat Anda lakukan di kehidupan Anda. Jika cara-cara tersebut sudah Anda lakukan dan tidak ada perubahan, saya sarankan untuk berkonsultasi dengan psikolog agar dapat diperiksa secara langsung dan di terapi dengan tepat.
Salam sehat,
dr. Ester
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R Hakbar Rafsanjani
Dijawab oleh dr. R Hakbar Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Article Terkait
Warna baju keberuntungan di Tahun Baru Imlek 2020 adalah ungu, biru, abu-abu, dan putih. Namun secara lebih luas, ada warna-warna hoki untuk setiap shio. Apa warna hoki Anda?
Efek samping alprazolam bisa berbahaya bagi pasien – karena berisiko memicu pikiran bunuh diri dan kondisi psikologis yang memburuk. Obat ini tidak dapat digunakan sembarangan sehingga hanya bisa didapatkan atas resep dokter.
Seiring dengan maraknya penggunaan media sosial, banyak orang mengunggah foto selfie. Jika kecanduan, perilaku ini bisa berdampak negatif.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved