18 Sep 2021, 13:23
P
Info Penanya: P
Dokter, anak saya baru berumur 1,5 tahun, tapi gigi di depannya sudah kuning dan keropos. Penyebab dari gigi anak cepat kuning dan keropos apa ya, Dok? Terus, kira-kira apa yang bisa saya lakukan untuk mengatasi gigi bayi kuning dan keropos?
Dilihat 5615
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat pagi P
Gigi pada anak sudah mulai tumbuh di awal usia 6 bulan yang pada umunya diawaii dengan tumbuhnya gigi bagian depan secara bertahap hingga tumbuh gigi yang lengkap berjumlah 20. Gigi-gigi ini disebut dengan gigi susu yang nantinya beranjak usia 6 tahun akan mulai copot dan digantikan dengan gigi permanen.
Gigi anak anda yang berusia 1,5 tahun yang sudah menguning dan keropos bisa disebabkan karena beberpaa faktor dan kondisi. Beberpaa penyebab gigi anak kuning dan keropos adalah:
Pada dasarnya perawatan gigi pada anak sudah bisa dilakukan sejak munculnya gigi dan mengajarkan anak cara menyikat gigi yang benar. Untuk mengatasi gigi keropos dan kuning anak sebaiknya diperiksakan ke dokter gigi untuk mendapatkan pemeriksaan dan perawatan gigi.
Untuk mencegah gigi anak kungin dan keropos anda bisa melakukan beberapa hal. Hal-hal sebagai pencegahan seperti:
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Penyebab gigi ngilu, antara lain gigi retak, resesi gusi, abses gigi, dan radang gusi. Keempat gangguan gigi terebut dapat menyebabkan peradangan pada saraf yang memicu rasa ngilu di gigi.
Ada kemungkinan gigi bungsu tumbuh menjadi impaksi yang menyebabkan berbagai gejala mengganggu, di antaranya rasa sakit, gusi bengkak, hingga bau mulut tak sedap. Apakah perlu dioperasi?
Ada banyak cara mencegah gigi berlubang yang bisa dilakukan, agar kerusakan gigi ini tidak berujung harus dicabut. Mulai dari cara sendiri yang bisa dilakukan di rumah hingga dengan prosedur oleh dokter, berikut ini langkah yang bisa Anda ikuti.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved