logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Psikologi

Penyebab dan cara mengatasi emosi berlebihan

12 Agt 2021, 21:45

A

Info Penanya: A, 14 Tahun

saya merasa, kalo emosi saya berlebihan, bahkan saya juga kagetan banget.. suka nangis juga kalau udh bingung ngehadepin emosi saya sendiri. dan saya juga sering dapat ancaman dari diri saya sendiri kayak BINGUNG BGT?

Dilihat 401

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Lidya Hapsari

Selamat malam, A.

Menangis menjadi salah satu cara diri mengeluarkan emosi, perasaan, pelampisan rasa saat harapan tidak sesuai dengan kenyataan. Menangis membuat seseorang merasa lega, lupa akan semua masalah sementara waktu.

Apa yang menyebabkan emosi berlebihan ?

Anda yang merasa emosi berlebihan, suka merasa kaget, suka menangis saat binggung menghadapi emosi, merasa mendapat ancaman dari diri sendiri, dapat disebabkan oleh beberapa faktor antara lain :

  • Anda sedang merasa lelah, kurang istirahat.
  • Tubuh yang tidak fit membuat emosi gampang terpancing.
  • Banyak masalah yang tidak terselesaikan sehingga memicu stress dan depresi.
  • Tidak ada orang dekat sebagai teman cerita meluapkan emosi. 

Bagaimana cara mengatasi emosi berlebihan ?

Cara mengatasi emosi berlebihan antara lain :

  • Pastikan Anda cukup istirahat.
  • Jaga kesehatan dengan konsumsi makanan bergizi dan vitamin.
  • Atasi setiap masalah satu persatu dengan tuntas.
  • Curhat ke orang yang dipercaya.
  • Lampiaskan emosi dengan melakukan olahraga, misalnya bermain sepeda, berenang, skipping.

Namun jika Anda masih kesulitan mengontrol emosi, Anda perlu konsultasi bersama dokter spesialis jiwa.

Semoga bermanfaat.

Salam sehat.

dr.Lidya Hapsari.

 

stresmanajamen amarahpsikoterapi

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved