26 Okt 2021, 07:16
KO
Info Penanya: KO
Dok Penis Saya Kalau Tergesek Kulit kok Muda Keluar Spermanya Gimana Ini Dok ..??
Dilihat 21872
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Farahdissa
(3)
Selamat pagi, K
Terima kasih atas pertanyaannya..
Sperma keluar ketika adanya rangsangan seksual yang memicu terjadinya ejakulasi. Saat sperma mudah sekali keluar dengan atau tanpa rangsangan seksual maka kemungkinan penanda gangguan di kelamin.
jika keluhan ini sudah menganggu aktivitas sehari-hari ada baiknya lakukan pemeriksaan pada dokter spesialis urologi guna dilacak apakah kondisi anda merupakan tanda akibat infeksi di organ reproduksi atau hanya penis yang terlalu sensitif.
Anda dapat membaca beberapa forum terkait topik yang serupa seperti berikut :
Semoga penjelasan ini bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Farah
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Petting dengan pakaian lengkap bisa hamil? Ya, petting dengan busana lengkap tetap dapat menyebabkan kehamilan meski kemungkinannya sangat kecil.
Masa subur tidak hanya berlaku untuk wanita namun juga pria. Saat masa subur pria tiba, kualitas sperma akan lebih baik dan banyak, sehingga kemungkinan memiliki momongan pun akan semakin tinggi.
Urethritis adalah kondisi ketika uretra atau saluran penghubung urine dan kandung kemih mengalami peradangan dan iritasi. Orang yang mengalami urethritis kerap merasa ada keinginan mendadak untuk buang air kecil dan terasa nyeri. Umumnya, penyebab terjadinya urethritis adalah infeksi bakteri.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved