logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Penyakit Lainnya

Minum obat berbarengan

7 Sep 2021, 00:00

DH

Info Penanya: DH

minum kaditik dan eperisone hydrochloride berbarengan

Dilihat 1551

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti

Selamat siang, D

Kaditik obat yang berisi kalium diklofenak yang berfungsi untuk menghilangkan nyeri pada otot, gigi maupun nyeri setekah pembedahan. Sedangkan eperison hydrochloride adalah obat yang berungsi untuk melemaskan otot rangka dengan menghambat kekauan otot, obat ini juga digunakan sebagai obat nyeri pada otot, kejang otot, membantu mengatasi kekauan sendi.

Kedua obat tersebut memiliki efek penghilang nyeri dengan cara kerja yang berbeda. Tidak ada larangan untuk menggunakan kedua obat tersebut, karena interaksi kedua obat tersebut tidak menyebabkan efek samping, namun penggunaan kedua obat tersebut harus dalam pengawasan dokter dan kedua obat tersebut hanya dapat dibeli dengan resep dokter.

Menghilangkan nyeri dan kekauan otot :

Untuk menghilangkan nyeri dan kekakuan pada otot dan sendi kita dapat melakukan beberapa upaya dirumah, contohnya :

  • Melakukan peregangan sebelum berolahraga ataupun berkegiatan
  • Melatih otot yang sering kaku dan tegang, seperti melatih otot kaki
  • Minum obat herbal seperti, kunyit, teh hijau, jahe.

Disarankan untuk berkonsutasi lebih lanjut pada dokter bila keluhan masih berlanjut.

Semoga bermanfaat.

Salam sehat,

dr. Lizsa

kram ototnyeri sendimasalah ototnyeri otot

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved