29 Des 2020, 08:32
SA
Info Penanya: SA
Dok saya ayu saya umur 23 th. Mau tanya dok . Kenapa yah saya haid hanya gumpalan berwarna coklat dan hanya 1 hari sudah bersih. Sudah dua bulan terakhir ini terjadi haid seperti itu. Biasanya haidnya normal seperti biasa hanya saja dua bulan belakan ini seperti itu. Hanya gumpalan berwarna coklat. Yg terkadang tercampur darah merah sedikit saja. Terimah kasih dokter
Dilihat 531
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat sore SA
Haid yang tidak teratur sering membuat resah dan sering dialami oleh hampir semua kaum hawa. Haid kecoklatan yang bergumpal dan terjadi hanya satu hari saja bisa menjadi tanda dari suatu kondisi yang serius. Terdapat berbagai penyebab haid yang tidak teratur. Penyebab haid yang tidak teratur adalah:
Ada beberapa kondisi yang bisa coba ditangani dengan mengubah kebiasaan hidup sehat untuk menjaga kesehatan organ reproduksi. Langkah-langkah yang bisa anda lakukan adalah:
Bila gejala tidak membaik atau keluhan disertai nyeri perut hebat atau perdarahan hebat, sebaiknya jangan ragu untuk langsung berkonsultasi dengan dokter spesialis kandungan mengenai hal ini. Penanganan yang dilakukan harus disesuaikan dnegan penyebabnya yang bisa dideteksi dengan melakukan beberapa pemeriksaan yang dianjurkan.
Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Pany CL
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Article Terkait
Penyebab penis berdarah yang umum adalah adanya luka lecet. Namun, darah dari penis ini juga bisa keluar saat ejakulasi ataupun buang air kecil. Anda harus waspada.
Cara melancarkan darah haid yang sedikit dapat dilakukan dengan mengendalikan berat badan, rutin berolahraga, memenuhi asupan vitamin D, dan mengurangi stres.
Cara mengatasi darah haid yang keluar terlalu banyak atau menorrhagia bisa menggunakan pil KB, obat penambah hormon, prosedur kuret, dan histerektomi.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved