1 Okt 2019, 06:34
OO
Info Penanya: OO
Dok cara menghilangkan kurap di perut susah banget udah pakai salap apa pun ga bisa secara alami dan cepat hilang
Dilihat 40228
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Adhi Pasha Dwitama
Selamat pagi OO,
Kurap merupakan infeksi jamur yang bisa timbul di hampir semua bagian tubuh tetapi yang tersering adalah pada lipatan-lipatan tubuh terutama jika memiliki berat badan berlebih. Untuk menghilangkan kurap sendiri bisa dilakukan beberapa cara seperti:
Jika masih kesulitan maka perlu pemeriksaan pada dokter atau dokter kulit agar diberikan pengobatan lanjutan baik pemberian obat minum ataupun obat oles agar membantu mengatasi infeksi jamur yang timbul. Beberapa bahan alami seperti minyak kelapa, kunyit, lidah buaya, atau akar manis juga dipercaya dapat mengatasi kurap tetapi jika memang sudah lama dan mengganggu maka sebaiknya dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu. Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Adhi P.
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Kurap pada bayi adalah infeksi kulit yang disebabkan oleh jamur dan bisa muncul di semua permukaan kulit, termasuk kulit kepala. Gejalanya antara lain ruam merah berbentuk lingkaran, gatal, dan bersisik.
2 Jan 2022
Cara mengobati gatal pada lipatan paha adalah membersihkan bagian tersebut dengan sabun setelah beraktivitas. Gunakan krim jika muncul gatal dan bercak merah.
6 Jun 2023
Apakah eksim menular? Sebenarnya, tidak. Namun ada kondisi yang bisa menyebabkan eksim menular dari satu orang ke orang lainnya.
20 Jun 2023
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved