31 Jul 2020, 19:09
SU
Info Penanya: SU, Pria, 21 Tahun
Dok, di penis saya terdapat bekas luka yang mengering (spt koreng). Sudah sering mengelupas tapi setelah itu muncul kembali, begitu seterusnya. Bagaimana saya mengatasinya?
Dilihat 14357
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Vina Liliana
Selamat pagi SU,
Adanya luka pada area kelamin tentu menimbulkan kecemasan dan memang perlu diwaspadai karena seringkali terjadi akibat infeksi menular seksual yang bila tidak diobati maka bisa berdampak menularkan ke pasangan, dan saling menularkan.
Bila luka keropeng sudah jadi berulang kali, maka sebaiknya lakukan pemeriksaan ke dokter kulit dan kelamin untuk menentukan penyebab pastinya agar bisa diobati dengan baik. Dan ajak pasangan untuk berobat bersama untuk menghindari kemungkinan saling menularkan penyakit.
Salam sehat,
dr. Vina
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Article Terkait
Konser Justin Bieber bertajuk “Justice” di Jakarta sebisa mungkin akan dilanjutkan sesuai jadwal yang telah ditentukan. Namun, Beliebers harus bersabar. Kabarnya, saat ini Justin Bieber sedang istirahat dan kembali fokus pada pemulihan Ramsay Hunt Syndrome.
Penyakit menular seksual tetap berisiko datang biarpun Anda telah melakukan safe sex. Selalu menggunakan kondom dan rutin membersihkan alat kelamin jadi salah satu solusinya.
Herpes pada anak dapat disebabkan oleh virus herpes simplex tipe 1 (HSV-1) atau tipe 2 (HSV-2). Gejalanya beragam, seperti demam, nyeri otot, hingga gusi berubah menjadi kemerahan.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved