9 Agt 2020, 22:20
R
Info Penanya: R
Selamat malam dok Sya mau bertanya apabila pas buang air kecil pas pertama kluar itu sperti biasa.a tp pas tengahnya kaya keluar cairan putih gtu ya ,mohon jawabannya dok terima kasih
Dilihat 13950
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Vina Liliana
(1)
Selamat siang R,
Keluarnya cairan putih pekat ketika berkemih tentu bukanlah hal yang wajar. Urin yang normal adalah berwarna putih kekuningan, semakin banyak minum air maka urin yang keluar akan berwarna jernih. Bila Anda minum sedikit air maka urin yang keluar akan kuning pekat yang menandakan bahwa tubuh kekurangan cairan.
Bila hal ini sudah berlangsung lebih dari 3 hari, ada nyeri ketika berkemih, atau bagian ujung penis bengkak maka lakukan pemeriksaan cek urin lengkap di laboratorium dan bawah hasilnya ke dokter terdekat untuk penanganan lebih lanjut.
Salam sehat,
dr. Vina
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Herpes genital pada pria mempunyai beberapa gejala awal, seperti rasa gatal dan panas, yang diikuti luka pada alat kelamin. Apa penyebab dan cara mengatasi herpes kelamin pria?
15 Jul 2021
Kemunculan bintik putih di penis memang tidak berbahaya, namun dalam beberapa kasus dapat menjadi pertanda masalah kesehatan serius. Cara mengatasinya harus disesuaikan dengan kondisi yang mendasari.
1 Sep 2023
Makanan yang dilarang penderita infeksi saluran kencing tentu harus dihindari. Meskipun berbagai makanan ini menjadi favorit banyak orang, tentu Anda harus segera menghindarinya demi proses penyembuhan yang optimal.
12 Agt 2020
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved