logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Kulit & Kelamin

Apa produk yang bagus untuk kulit berjerawat dan komedo?

29 Nov 2021, 09:15

BA

Info Penanya: BA

Dokter produk apakah yg cocok buat kulit berjerawat,dan komedo? Soalnya udh brpa kali gonta-ganti produk

Dilihat 1050

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Evelin Kwandang

Halo B,

Masalah kulit wajah berjerawat umum terjadi pada usia remaja, selain karena level hormon yang masih belum seimbang, faktor kebersihan kulit juga mempengaruhi jerawat pada kulit wajah. Namun, saat ini sudah banyak produk perawatan kulit (skincare) untuk mengatasi jerawat.

Berikut rangkaian skincare untuk kulit berjerawat :

  • Cuci muka menggunakan sabun yang mengandung asam, seperti asam salisilat, asam glycolic, asam beta hidroksi (BHA). Cuci muka 2 kali sehari.
  • Gunakan toner yang mengandung asam laktat, atau asam lainnya. Toner dapat mengurangi produksi minyak berlebih dan menghidrasi kulit.
  • Pelembab. Cari yang kandungan ringan, berbahan dasar air.
  • Gunakan tabir surya atau sunscreen
  • Eksfoliasi kulit wajah minimal tiap dua atau seminggu sekali
  • Masker wajah yang mengandung charcoal

Boleh menggunakan serum setelah memakai obat cream dari dokter yang anda dapatkan. Minimal beri rentang waktu 30 menit sebelum pengolesan. Bila ada reaksi gatal, perih, panas atau kemerahan pada kulit saat penggunaan sebaiknya hentikan penggunaan serum tersebut. Konsultasikan kembali penggunaan obat cream dengan skincare yang dipakai ke dokter spesialis kulit dan kelamin.

Baca juga forum mengenai produk perawatan kulit berikut :


Salam sehat
dr. Evelin Kwandang

perawatan kulitjerawatkomedo

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved