3 Mar 2022, 11:15
SO
Info Penanya: SO
Kenapa akhir² ini perut saya sangat sakit ya dok?
Dilihat 630
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Vina Liliana
Selamat sore SO,
Sakit perut bisa dialami siapa saja dan bisa disebabkan oleh banyak hal, oleh karena itu perlu diinfokan bagian perut mana yang sakit. Apakah bagian atas atau bawah, kanan atau kiri atau malah seluruh perut sakit semua. Karena di dalam perut terdapat berbagai macam organ yang bisa saja mengalami gangguan.
Jika keluhan Anda tidak kunjung membaik, maka sebaiknya Anda melakukan pemeriksaan ke dokter penyakit dalam agar bisa dilakukan USG. Namun jika keluhan sakit perut dominan di perut bagian bawah dan disertai dengan gangguan haid, maka lakukan pemeriksaan ke dokter kandungan.
Baca juga mengenai sakit perut berikut ini:
Salam sehat,
dr. Vina
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Article Terkait
Artis Feby Febiola divonis menderita kanker ovarium stadium 1. Ini merupakan tahap paling awal dari kanker dengan harapan hidup yang tinggi. Seperti apa gejala kanker ovarium stadium 1?
Ciri-ciri penyakit kista pada saat menstruasi antara lain pembengkakan dan kembung di perut serta nyeri panggul. Biasanya, kista ini akan menghilang dengan sendirinya tanpa perawatan khusus.
Janin kembar Irish Bella dan Ammar Zoni meninggal dalam kandungan setelah bertahan 6 bulan lamanya. Sebelumnya, Bella juga pernah mengalami infeksi saluran kemih. Bagaimana ISK pada ibu hamil bisa terjadi?
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved