1 Okt 2021, 23:40
MA
Info Penanya: MA
Cara ngatasi ngilangin jerawat batu gmna dok
Dilihat 627
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat pagi MA
Jerawat awal mulanya adalah penumpukan minyak berlebih bersama sel kulit mati dan kotoran yang membentuk benjolan yang kita sebut sebagai komedo. Bila ada infeksi yang masuk maka benjolan tersebut akan meradang yang dinamakan jerawat.
Jerawat yang muncul bisa ringan atau berat, jumlah satu atau lebih, ukurannya bisa kecil maupun besar, dan bisa muncul di bagian kulit manapun selain bibir dan telapak tangan atau kaki. Jerawat yang ukurannya besar dan berisi nanah untuk hilang biasanya disebut sebagai jerawat batu atau jerawat kistik (cystic acne).
Jerawat batu ini disertai dengan kemerahan, nyeri, benjolan besar, dan sukar sekali untuk sembuh. Penyebab munculnya jerawat batu ini sering berhubungan dengan:
Untuk penyembuhan jerawat batu akan lebih sukar dan lebih lama dari jerawat biasa serta berpotensi menimbulkan bekas pada kulit dibandingkan dengan jerawat biasanya. Pengobatan jerawat batu sebaiknya anda konsultasikan terlebih dahulu ke dokter kulit agar bisa diberikan penanganan yang tepat untuk menghindari semakin parahnya jerawat batu. Dalam menyembuhkan jerawat batu yang bisa anda lakukan adalah hal-hal berikut:
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Cuci muka dengan air teh hijau memiliki banyak manfaat, salah satunya adalah untuk jerawat. Cara melakukan cuci muka dengan air teh hijau juga tidak sulit, Anda bisa melakukannya dengan mengikuti langkah-langkah ini
Vitamin untuk kulit berjerawat meliputi vitamin A, B, C, D dan E. Vitamin ini dapat diperoleh dari asupan makanan, suplemen atau produk perawatan kulit dan kosmetik.
Salicylic acid adalah kandungan bahan aktif yang kerap ditemukan dalam sejumlah produk perawatan kulit berjerawat. Fungsi asam salisilat untuk jerawat adalah mengatasi komedo hingga mengangkat sel kulit mati.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved