31 Jan 2022, 01:08
HD
Info Penanya: HD
Halo dok saya mau tanya kenapa ketika saya kencing terasa nyeri terus udah kencing keluar darah mana pula sering kencing terus
Dilihat 577
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Veranita
Selamat pagi H
Terima kasih atas pertanyaannya
Berkemih merupakan proses pengeluaran air kemih dari tubuh. Saat berkemih dapat terjadi gangguan seperti nyeri berkemih, sering berkemih, keluar darah dan busa pada urine, nyeri perut dan demam.
Penyebab terjadinya nyeri saat berkemih yaitu
Beberapa tips yang dapat dilakukan untuk mengurangi nyeri saat berkemih antara lain
Jika keluhan nyeri saat berkemih disertai dengan demam, nyeri pinggang hebat dan kesulitan berkemih, sebaiknya lakukan pemeriksaan dengan dokter spesialis urologi agar dapat dilakukan pemeriksaan laboratorium urine untuk mengetahui penyebab keluhan dan pengobatan yang tepat.
Anda juga dapat membaca forum kami yang terkait dengan nyeri saat berkemih di :
Sermoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Vera
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Sering buang air kecil tapi tidak sakit dapat disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari gaya hidup hingga kondisi medis tertentu. Kondisi ini bisa mengganggu rutinitas Anda sehari-hari.
Sering kencing setelah sahur bisa bikin rasa tidak nyaman karena harus bolak-balik ke kamar mandi untuk buang air kecil. Penyebab sering pipis setelah sahur biasanya karena Anda minum air terlalu banyak.
Penyebab sakit perut bagian bawah pada pria antara lain radang usus buntu, hernia inguinal, torsio testis, dan radang prostat. Jadi, jangan remehkan jika Anda mengalaminya dan segeralah periksa ke dokter.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved