3 Nov 2021, 00:22
A
Info Penanya: A, Wanita, 35 Tahun
Mlm dok saya mau nanya.Sdh 1 bln saya terkena penyakit gatal2 tanpa sebab.Gatal yg hebat terasa dlm kulit seperti ada hama,ruam yg keluar tdk begitu bnyk hanya bintik2 kecil.Knp ya dok?
Dilihat 8409
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat pagi A
Gatal-gatal pada kulit apalagi jika terjadi di sekujur tubuh merupakan hal yang sangat mengganggu. Timbulnya gatal ini bisa disertai dengan bintik-bintik berair, ruam kemerahan, bengkak, kulit menebal, bernanah, atau kulit kering dan mengelupas serta dapat menimbulkan bekas kehitaman.
Penyebab bintik gatal seluruh tubuh bisa karena beberapa kemungkinan kondisi. Kemungkinan penyebabnya yakni:
Kondisi anda bisa disebabkan salah satu hal di atas yang penanganannya akan berbeda sesuai dengan penyebabnya. Anda perlu berkonsultasi dengan dokter kulit bila keluhan ini sudah lama terjadi, tidak kunjung mmebaik dan bertambah berat.
Adapun beberapa hal yang bisa anda lakukan terlebih dahulu untuk mengatasi gatal-gatal tubuh. Hal tersebut meliputi:
Anda juga bisa membaca forum lainnya terkait bintik-bintik gatal di tubuh berikut:
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Article Terkait
Kasus rhinitis alergi bisa jadi sangat ekstrem pada beberapa orang. Ketika kambuh, mereka bisa sulit bernapas hingga merasakan komplikasi.
Beberapa kemungkinan penyebab kulit bersisik adalah eksim, psoriasis, hingga dermatitis seboroik. Penanganan yang diberikan dokter kulit umumnya berbeda-beda, tergantung apa penyebabnya.
Obat alergi makanan yang paling sering disarankan oleh dokter adalah antihistamin atau epinefrin. Kedua obat tersebut harus selalu dibawa jika Anda memiliki alergi makanan.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved