28 Okt 2020, 19:00
JJ
Info Penanya: JJ
mlam dok bleh tnya g, kepala saya gatal. apa penyebabnya?
Dilihat 763
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Selamat siang, J
Terima kasih atas pertanyaan Anda
Rasa gatal merupakan kondisi yang memberikan reflek untuk menggaruk dan bisa terjadi pada seluruh area tubuh termasuk pada kepala. Keluhan gatal yang dirasakan pada kulit kepala yang sesekali wajar diraskan, namun bila keluhan ini sering kali muncul maka memberikan rasa tidak nyaman dan bisa disebabkan oleh beberapa kondisi medis.
Terkait dengan keluhan yang Anda rasakan, penyebab rasa gatal pada kulit kepala Anda bisa disebabkan oleh kondisi-kondisi yang telah tercantum di atas. Untuk dapat mengetahui penyebab pastinya, perlu dilakukan pemeriksaan oleh dokter spesialis kulit. Sehingga Anda akan mendapatkan pengobatan yang sesuai dengan penyebab dari kulit kepala Anda yang terasa gatal.
Pastikan Anda tetap menjaga kebersihan kulit kepala Anda, gunakan produk perawatan rambut yang sesuai, lakukan olahraga ringan secara rutin dan terjadwal, tetap konsumsi makanan sehat serta bergizi.
Semoga beranfaat.
Salam sehat,
dr. Dwiana A
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Rambut rontok sekitar 50-100 helai per hari masih terbilang wajar. Namun bagi orang yang menderita penyakit dengan gejala rambut rontok dan pusing, helaian yang terlepas dari kulit kepala jauh lebih signifikan. Beberapa penyakit seperti infeksi kulit kepala hingga masalah tiroid adalah contohnya.
18 Sep 2023
Kutu busuk atau kutu kasur memiliki panjang sekitar 1-7 milimeter. Hewan ini aktif di malam hari, itu sebabnya gatal kerap terasa saat seseorang tidur. Apa bahayanya?
16 Des 2020
Penyebab telapak kaki gatal adalah kulit kering, reaksi alergi, kutu air, hingga keluhan medis serius lainnya. Cara mengatasi gatal di telapak kaki harus sesuai dengan penyebabnya.
7 Agt 2023
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved