5 Jan 2022, 03:54
RA
Info Penanya: RA
Dok anak sy berusia 11thn.anak sy demam,di sertai bercak2 merah di pipi,jidat,dan di paha terus di bibir ada bercak juga tapi 1 di dalam bibir.trus ank sy muntah dan mencret.itu gejala sakit apa ya dok.mohon info ny dok.trimakasih
Dilihat 6019
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat siang RA
Saat anak sakit tentunya orangtua sangat khawatir karena beresiko terhadap tumbuh kembang si kecil. Demam merupakan kondisi yang bisa mengenai kalangan usia berapapun yang ditandai dengan suhu tubuh melebihi 37,5˚ Celcius.
Demam adalah gejala yang timbul akibat adanya infeksi di dalam tubuh. Namun anak demam juga bisa disebabkan karena dehidrasi (kekurangan cairan). Selain demam bisa disertai gejala lainnya seperti batuk, pilek, mual, muntah, pusing, diare, sembelit, bercak kemerahan pada kulit atau nyeri otot dan sebagainya.
Ada beberapa penyakit yang menimbulkan demam disertai muntah, mencret dan ruam kemerahan pada kulit dan mulut. Penyakit tersebut meliputi:
Adanya beberapa kemungkinan penyebab dari keluhan anak anda maka sebaiknya dilakukan pemeriksaan lebih lanjut ke dokter anak. Sementara itu lakukanlah beberapa hal untuk mengatasi demam anak. Hal-hal tersebut meliputi:
Bila anak anda kesulitan makan, minum dan terjadi diare berat hingga terlihat lemas atau penurunan kesadaran, maka segera dibawa ke rumah sakit untuk pertolongan lebih lanjut.
Anda juga bisa membaca berbagai forum terkait anak demam disertai ruam, muntah dan mencret berikut:
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Terdapat beragam cara menurunkan demam pada anak secara alami yang bisa dilakukan dari rumah, mulai dari minum banyak cairan, banyak istirahat, mandi air hangat, minum air jahe, hingga kompres hangat.
Difteri adalah infeksi bakteri berbahaya yang dapat terjadi pada siapa saja, terutama anak-anak. Gejalanya yang mirip dengan flu bisa membuat sebagian orang terkecoh. Lantas, bagaimana ciri-ciri penyakit difteri yang mungkin terjadi?
Supaya tidak tertular flu Hong Kong, Anda harus rutin mendapat vaksin setiap tahun. Selain itu, jangan lupa untuk menerapkan pola hidup sehat seperti rajin mencuci tangan dan menghindari area padat yang memungkinkan virus menyebar dengan cepat.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved