Selamat sore, GS.Sakit gigi merupakan keluhan yang sering di jumpai dalam praktek dokter gigi sehari-hari.Penyebab sakit gigi :- Kebersihan rongga mulut yang jelek seperti sisa makanan, gigi berlubang- Infeksi pada gigi seperti Ginggivitis- Trauma- Sinusitis dimana nyerinya terasa sampai ke gigiPengobatan sementara yang dapat dilakukan, antara lain :- Kumur air hangat atau air garam- Sikat gigi minimal dua kali sehari sehabis makan- Minum obat penghilang nyeri seperti paracetamol Karena kemungkinan penyebab sakit gigi karena gigi berlubang, sebaiknya periksakan ke dokter gigi agar mendapat penanganan yang tepat. Semoga bermanfaat Salam sehatdr. Supiah S.D Sangadji