27 Mei 2021, 22:59
MZ
Info Penanya: MZ, Wanita
Ada milia di wajah saya dok bagaimana cara ngilangin nya ya dok?
Dilihat 907
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat pagi MZ
Milia adalah kondisi dimana timbul bintik-bintik mirip bruntusan pada kulit yang bisa berwarna putih, kekuningan dan sedikit kemerahan. Sehingga tidak jarang yang merasa minder atau tidak pede bila mengalami kondisi ini.
Milia ini seringnya timbul pada kulit bayi, namun bisa juga timbul pada kulit dewasa di sekitar pipi, dagu dan hidung. Penyebab timbulnya milia ini dikarenakan adanya penumpukan sel kulit mati di bawah permukaan kulit.
Pada dewasa penyebab munculnya milia bisa dikarenakan iritasi produk perawatan, paparan sinar matahari, luka bakar, atau karena prosedur tindakan pada kulit. Pada dasarnya milia ini bukan kondisi yang berbahaya dan dapat sembuh dengan sendirinya.
Untuk mengatasi milia bisa digunakan tindakan medis atau melakukan berbagai perawatan kulit. Berbagai cara mengatasi milia sendiri adalah:
Bila anda telah melakukan berbagai cara namun tidak menunjukkan perbaikan, maka sebaiknya konsultasikan dengan dokter kulit untuk penanganan lainnya atau tindakan medis.
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Article Terkait
Tidak hanya wanita, stretch mark pun dapat dialami kaum pria. Terdapat beberapa penyebab stretch mark pada pria yang harus diwaspadai, mulai dari kenaikan berat badan yang cepat, hingga penggunaan obat tertentu.
6 Jul 2021
Galactomyces adalah sejenis jamur yang kerap dimanfaatkan sebagai bahan produk-produk kecantikan kulit. Beberapa manfaat galactomyces telah terbukti secara ilmiah, di antaranya mengatasi flek hitam hingga mengontrol produksi sebum (minyak) di wajah.
14 Agt 2021
Cara menggunakan body scrub yang benar merupakan hal penting. Kamu bisa mengoleskannya pada kulit seraya memijat kulit perlahan. Dengan ini, manfaat body scrub dalam mengangkat sel kulit mati dan membuat kulit lebih cerah bisa maksimal.
15 Sep 2023
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved