12 Mar 2023, 19:40
NM
Info Penanya: NM
Dok.anak saya 18 bulan bb 15 apa masih normal.
Dilihat 167
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Selamat sore, NM
Pada saat anak berusia 18 bulan, atau 1,5 tahun, maka normalnya memiliki berat badan 8,1 hingga 13,2 Kg. Memiliki berat badan lebih dari normal, sama dengan kelebihan berat badan.
Bila pada usia 18 bulan, berat badan anak anda 15 Kg, maka hal ini termasuk dalam kelebihan berat badan. Anak dengan berat badan lebih, berpotensi untuk mengalami gangguan kesehatan, seperti asma, gangguan pada sendi, dan yang lainnya.
Apakah yang harus dilakukan?
Sebaiknya anda melakukan beberapa hal untuk membantu mengatasinya, seperti :
Selain itu, sebaikya anda berkonsultasi dengan dokter anak, untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.
Anda juga bisa membaca forum terkait dengan berat badan anak :
Semoga membantu.
Salam sehat,
dr. Lizsa
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Kalori hidangan lebaran cukup tinggi, karena opor mengandung 320 kalori, rendang 468 kalori, dan lontong sayur sekitar 389 kalori. Nastar mengandung 26 kalori per butir, kaastengels 20 kalori per buah, dan putri salju 23 kalori per buah.
Makan berlebihan bukan hanya berdampak pada penampilan dan berat badan Anda saja, melainkan juga berpengaruh pada kondisi kesehatan fisik dan mental Anda.
Renang gaya dada atau gaya katak merupakan salah satu teknik renang yang populer. Manfaatnya terasa pada seluruh bagian tubuh sekaligus menguatkan otot.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved