31 Jan 2023, 08:56
DR
Info Penanya: DR
di bagian paha, dan telapak kaki bentol bentol besar kenapa ya dok
Dilihat 88
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Saat ini mengingat pemeriksaan langsung sangat penting dalam diagnosa kelainan kulit, maka sebaiknya anda bisa memeriksakan diri ke Dokter Kulit terdekat, agar dapat diperiksa lebih lanjut secara langsung. Dengan pemeriksaan secara langsung maka dapat dipastikan penyebab yang mendasari terjadinya gangguan pada kulit. Jika gangguan tersebut baru muncul setelah konsumsi makanan atau terkena suatu cairan tertentu maka sangat mungkin disebabkan oleh alergi, namun untuk memastikan bisa periksa secara langsung ya.
Anda disarankan untuk menggaruk bagian yang bentol, kompres hangat bagian yang bentol, oleskan lotion calamine atau lotion anti gatal yang bisa dibeli di apotek terdekat, dan konsumsi obat anti alergi yang dijual bebas ya.
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Tembok rumah jadi tempat yang nyaman bagi jamur untuk berkembang biak. Maka dari itu, waspadai bahaya yang mengintai akibat tembok berjamur bagi kesehatan Anda.
Biduran akibat alergi dingin ditandai dengan munculnya bentol di kulit yang terasa gatal setelah terpapar udara dingin. Penderita alergi dingin biasanya rentan mengalami gejala kambuhan saat musim hujan dan berangin.
Salep eskim dapat berupa salep antiinflamasi nonsteroid atau kortikosteroid yang diresepkan oleh dokter. Peradangan kulit ini terasa gatal, kemerahan, dan pecah-pecah.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved