logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
SehatQ for Corporate
TokoObatArtikelTindakan MedisDokterRumah SakitPenyakitChat DokterPromo
Anak

Bayi 6 bulan demam dan tidak BAB sudah 2 hari, kenapa ?

24 Mar 2023, 13:18

YS

Info Penanya: YS

Kenapa ya bayi saya umur 6 bulan demam dan di sertai tidak bab 2 hari? Lalu bagaimana ya solusinya?

Dilihat 177

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani

Selamat malam, YS

Terima kasih sudah bertanya.

Adanya keluhan bayi usia 6 bulan mengalami demam dan tidak buang air besar selama 2 hari akan membuat orangtuanya menjadi khawatir. Banyak faktor yang dapat menyebabkan terjadinya kondisi tersebut, umumnya adalah karena adanya gangguan pada pencernaan bayi.

Pada bayi usia 6 bulan yang baru saja dikenali makanan MPASI akan membuat bayi sulit BAB. Karena sistem pencernaannya membutuhkan waktu untuk adaptasi terhadap makanan tersebut. Jadi, selama bayi masih aktif, mau menyusu dan masih mau makan, kondisi tersebut tidak perlu di khawatirkan.

Berikut beberapa cara untuk menangani bayi demam dan melancarkan BAB pada bayi :

  • Konsumsi obat-obatan penurun demam, sebelumnya dianjurkan konsultasi dengan dokter
  • Kompres dengan air suhu normal di dahi dan kedua ketiak bayi
  • Gunakan pakaian bayi yang nyaman dan tidak ketat
  • Berikan MPASI bayi dengan kandungan serat
  • Berikan bayi cairan tambahan seperti air putih atau sup
  • Perhatikan susu formula yang diberikan pada bayi
  • Mengganti susu formula
  • Melakukan pijat pada perut bayi dengan perlahan
  • Melakukan gerakan pada kaki bayi seperti mengayuh sepeda

Bila penanganan diatas sudah dilakukan namun keluhan tidak membaik, atau suhu demam tidak turun dan bayi rewel, serta bayi masih tidak BAB. Dianjurkan melakukan pemeriksaan dengan dokter spesialis anak untuk memastikan kondisi dan penanganan lebih lanjut.

Berikut forum yang bisa di baca terkait keluhan serupa :

Salam sehat,

dr. Rafsan

demammasalah pencernaanbayi sembelit

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Metode Pembayaran

Bank BCABank MandiriBank BNIBank Permata
Credit Card VisaCredit Card Master CardCredit Card American ExpressCredit Card JCBGopay

Fitur

  • Toko
  • Produk Toko
  • Kategori Toko
  • Toko Merchant
  • Booking
  • Promo
  • Artikel
  • Chat Dokter
  • Penyakit
  • Forum
  • Review
  • Tes Kesehatan

Perusahaan

Follow us on

  • FacebookFacebook
  • TwitterTwitter
  • InstagramInstagram
  • YoutubeYoutube
  • LinkedinLinkedin

Download SehatQ App

Temukan di APP StoreTemukan di Play Store

Butuh Bantuan?

Jam operasional: 24 Jam

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved