3 Okt 2019, 06:12
F
Info Penanya: F, Wanita
Dok kenapa ya saya batuk kering ga sembuh2 tapi akhir2 ini kalo habis makan pedas, atau makan mie, bakso, gorengan kadang berdarah, apakah itu gejala paru? Tapi nafas saya ga sesak cuma gatal saja tenggorokannya
Dilihat 34735
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Adhi Pasha Dwitama
Selamat siang F,
Batuk kering disertai batuk darah dapat dipicu oleh beberapa penyebab seperti:
Apabila batuk sudah lebih dari 3 minggu, disertai adanya nyeri dada, penurunan nafsu makan, penurunan berat badan, keringat di malam hari, demam tanpa sebab jelas, adanya benjolan di leher atau kelenjar getah bening lain maka perlu segera dilakukan pemeriksaan.
Nantinya dokter atau dokter spesialis penyakit dalam akan melakukan pemeriksaan dimulai dengan wawancara medis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan tambahan seperti lab darah, foto rontgen, pemeriksaan sampel dahak ataupun pemeriksaan lain yang diperlukan.
Upayakan menghindari pemicu batuk, perbanyak minum air putih, gunakan masker jika bepergian dan jgua bisa mengonsumsi permen pelega tenggorokan jika sedang merasa gatal di tenggorokan. Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Adhi P.
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Penyakit pernapasan dapat menyebabkan Anda mengalami gangguan saat bernapas. Kondisi ini bisa bersifat akut atau kronis. Apa saja masalah umum pernapasan?
9 Jun 2021
Batuk dapat mengganggu aktivitas bahkan waktu istirahat Anda. Oleh karena itu, mengusir batuk dengan segera akan membuat aktivitas harian Anda kembali normal. Sirup batuk bisa menjadi andalan Anda.
9 Des 2021
Manfaat kayu secang untuk mencegah kerusakan sel, melawan bakteri, dan menghentikan diare. Seduh dengan air panas hingga berubah warna dan konsumsi secara rutin.
12 Sep 2022
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved