1 Apr 2023, 22:26
AN
Info Penanya: AN
Mau nanya,boleh ga si pake moisturizer skintific terus ditimpah lagi pake night cream hanasui???
Dilihat 109
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Selamat malam, AN.
Terima kasih atas pertanyaannya, izin menjawab ya.
Penggunaan produk wajah secara umum perlu di sesuaikan dengan jenis kulit masing masing agar tidak menimbulkan efek samping yang tidak diperkenankan seperti ruam kemerahan, gatal, bruntusan dan lain sebagainya. Secara umum penggunaan skincare yang berbeda merk sah-sah saja. Hanya saja perlu mengetahui urutan penggunaan skincare dengan benar.
Terkait pertanyaannya, sebaiknya cream di pakai sebelum mengaplikasikan mositurizer. Namun penggunaan skincare ini perlu memperhatikan jenis kulit masing masing dengan cara memeriksakannya ke dokter spesialis kulit dan kelamin sehingga penggunaan skincare bisa sesuai kebutuhan.
Berikut saya lampirkan beberapa forum diskusi untuk menjadi referensi bacaan:
Semoga bermanfaat ya, AN.
Salam Sehat!
dr. Stasya Zephora
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Article Terkait
Anda mungkin kerap tidak sadar menggunakan skincare kedaluwarsa dan merasa khawatir karenanya. Penggunaan produk skincare expired memang tidak terlalu berbahaya bagi kulit, tetapi keefektifan manfaat kandungannya sudah berkurang.
Dermaplaning adalah prosedur kosmetik dengan cara mengangkat lapisan teratas kulit. Tujuannya untuk menghilangkan keriput dan garis halus. Metode ini juga berfungsi untuk menghilangkan bekas jerawat yang cukup dalam sehingga kulit tampak lebih halus.
Kandungan skincare untuk kulit berjerawat yang bagus adalah benzoil peroksida, salicylic acid, azelaic acid, sulfur, adapalene, AHA, tea tree oil, hingga vitamin C.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved