Bagaimana cara menghindari kolesterol pasca lebaran?
L
Info Penanya: L, Wanita, 33 Tahun
Dokter, kalau lebaran itu makanan-makanan bersantan pasti jadi menu utama. Gimana sih caranya biar nggak gampang koleksterol setelah lebaran?
9388 Views
0 Balasan
Dijawab Oleh dr. Vina Liliana
(0)
Selamat siang L,Lebaran identik dengan makanan yang bersantan, berlemak, dan banyak kadar gulanya. Sehingga kolesterol yang meningkat adalah salah satu permasalahan utama yang muncul setelah selesai momen lebaran selain kadar gula, tekanan darah yang juga seringkali ikut naik.