3 Jun 2020, 11:45
N
Info Penanya: N, Wanita, 27 Tahun
Dok saya punya anak 5 tahun yang bersekolah TK. Sepertinya dia tertular kutu rambut dari temannya. Apa ada dok obat kutu rambut yang aman digunakan anak-anak?
Dilihat 6699
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Aisyah Nur Ramadhani
Selamat siang N,
Terimakasih atas pertanyaan Anda di SehatQ.
Kutu rambut merupakan serangga parasit yang memiliki enam kaki dengan ukuran dewasa, kurang lebih sebesar biji wijen. Kutu ini hidup di kulit kepala dengan mengisap darah manusia di lokasi tersebut. Sedangkan telur kutu berwarna kuning pucat atau titik cokelat, biasanya menempel di dekat pangkal helai rambut. Sekilas tampak seperti ketombe, tetapi tidak dapat luruh hanya dengan disisir.
Walaupun tidak berbahaya kutu rambut sangat mengganggu dan dapat dengan mudah menular ke kepala orang lain.
jika dengan beberapa cara menghilangkan kutu rambut diatas keluhan Anda belum membaik, sebaiknya periksakan diri ke dokter kulit, untuk mendapatkan penanganan dan pengobatan lebih lanjut.
Semoga bermanfaat,
Salam sehat,
dr. Aisyah
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Article Terkait
Cara menghilangkan telur kutu rambut dibutuhkan bagi beberapa orang yang mengalaminya. Cara menghilangkan telur kutu di rambut secara alami bisa dengan sisir serit, minyak kelapa, minyak zaitun, dan minyak esensial lainnya.
6 Jun 2019
Cara menghilangkan kutu rambut dengan minyak kayu putih terbukti efektif, namun tidak bisa digunakan pada anak di bawah usia 6 tahun. Berikut cara penggunaannya yang dapat Anda praktekkan.
4 Agt 2020
Cara menghilangkan koreng di kepala sebaiknya dilakukan sesuai dengan penyebabnya. Beberapa kondisi dapat diobati dengan sampo khusus dan obat-obatan di apotek.
6 Nov 2020
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved