19 Mar 2023, 17:39
F
Info Penanya: F
Mau tanya dok cara mengatasi gejala pas buang air kecil itu keluar cairan lendir, nanah itu bagaimana caranya ya?
Dilihat 100
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Selamat sore, F
Terima kasih atas pertanyaan Anda
Kecing nanah bisa diatasi sesuai dengan penyebabnya. maka untuk bisa diatasi dan diobati agar sembuh, perlu diketahui dulu penyebab utama dari kencing nanah tersebut. Karena, berbeda penyebab dari kencing nanah, maka berbeda juga pengobatan dan tatalaksana yang diberikan.
Jika keluhan ini sudah terjadi lebih dari 3 hari dan atau disertai dengan gejala lain, maka lakukan pemeriksaan ke dokter spesialis kulit dan kelamin terdekat. Sehingga, Anda akan mendapatkan tatalaksana dan pengobatan yang sesuai dengan penyebab dari kencing nanah dan berlendir yang terjadi pada Anda.
Anda juga bisa membaca beberapa forum kami yang lain terkait dengan keluhan serupa di bawah ini
Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Dwiana A
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Infeksi saluran kemih (ISK) yang tak tuntas diobati bisa menyebabkan komplikasi, yang terberat adalah kerusakan ginjal.
Nokturia adalah kondisi medis yang membuat Anda sering buang air kecil di malam hari. Akibatnya, Anda bisa terbangun 2-6 kali dalam semalam. Nokturia dapat menyebabkan siklus tidur menjadi terganggu karena Anda harus sering terbangun untuk buang air kecil di malam hari.
Gejala gonore pada wanita mungkin ringan, bahkan tidak terasa. Namun Anda tetap harus mewaspadai ciri-ciri penyakit kencing nanah ini, apalagi jika Anda sedang hamil.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved