27 Jan 2023, 18:55
AR
Info Penanya: AR
apakah terasa sakit di dada itu berbahaya? saya masih umur 22 tahun
Dilihat 139
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Veranita
Selamat siang A
Terima kasih atas pertanyaannya
Sakit di dada dapat menyebabkan rasa tidak nyaman, mengganggu aktivitas serta rasa cemas dan khawatir terjadinya kesehatan. Sakit di dada dapat menunjukan terjadinya gangguan kesehatan yang disebabkan oleh refluks asam lambung, tarikan otot dada dan lainnya.
Penyebab sakit di dada yaitu
Cara mengatasi sakit di dada yaitu
Apabila sakit di dada yang terjadi berulang dan tidak berkurang dengan beberapa saran di atas atau disertai dengan gejala sulit bernafas, nyeri dada menjalar ke lengan dan rahang serta demam, maka sebaiknya dilakukan pemeriksaan lebih lanjut dengan dokter spesialis penyakit dalam untuk mendapatkan penanganan yang tepat.
Anda juga dapat membaca forum kami yang berkaitan dengan rasa sakit di dada di :
Semoga bermanfaat
Salam sehat,
dr. Vera
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Article Terkait
Komplikasi hipertensi dapat menyebabkan penyakit lain yang lebih serius. Jika tidak ditangani, komplikasi ini dapat menyerang organ jantung, otak, mata, dll.
Posisi tidur yang baik dapat mencegah naiknya asam lambung ke kerongkongan dan melindungi dari efek berbahaya refluks asam lambung berkepanjangan. Berikut posisi tidur yang direkomendasikan untuk mencegah asam lambung naik saat tidur.
Ketika mengalami dada terasa panas, Anda mungkin merasa khawatir. Kondisi ini dapat disebabkan oleh berbagai hal mulai dari penyakit lambung, gangguan jantung hingga penyakit paru-paru.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved