logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
Forum
Kandungan

Apakah minum pil KB darurat bisa diulang?

2 Jul 2023, 21:04

KA

Info Penanya: KA, Wanita, 23 Tahun

dok kalau saya sudah minum postinor 4 hari lalu apakh hari ini saya boleh meminumnya lgi?

Dilihat 89

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Farahdissa

Selamat malam, K

Terima kasih atas pertanyaannya.

Pil KB darurat berbeda dengan pil KB reguler dimana kandungannya lebih tinggi dibanding pil KB reguler.  Karena itu efek samping yang ditimbulkan dapat lebih serius dibanding pil KB reguler.  Dengan begitu anjuran untuk pil KB darurat yaitu tidak untuk dikonsumsi terlalu sering. 

Dampak pil KB darurat terlalu sering :

  • Perdarahan banyak di luar siklus haid. 
  • Kram perut hebat. 
  • Masalah pada siklus haid. 
  • Gangguan kesuburan

Silahkan periksa ke dokter kandungan apabila anda masih menunda kehamilan guna rekomendasi penggunaan KB yang sesuai dengan kondisi anda. 

Anda dapat membaca beberapa forum kami terkait pil KB darurat seperti berikut :

Semoga penjelasan ini bermanfaat.

Salam sehat,

dr. Farah

penggunaan kb

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq
    FacebookTwitterInstagramYoutubeLinkedin

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Perusahaan

Dukungan

Butuh Bantuan?

Jam operasional:
07:00 - 20:00 WIB

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved