logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
Forum
Mata

Apakah mata terkena lem korea berbahaya?

24 Sep 2023, 19:52

RR

Info Penanya: RR

Mata terkena lem Korea apakah itu berbahaya??waktu ngedip itu perihh

Dilihat 162

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti

Selamat  pagi, R

Terima kasih atas pertanyaan Anda

Apapun jenis benda asing (yang berasal dari luar tubuh) bila terkena mata maka bisa melukai mata, sehingga kondisi ini bisa berbahaya. Sehingga, terkait dengan apa yang Anda tanyakan mata yang terekana lem korea merupakan kondisi berbahaya terutama bila muncul keluhan setelahnya.

Mata terkena lem korea

Apabila mata Anda terkena lem korea dan saat ini terasa perih ataupun disertai dengan keluhan lainnya seperti mata merah, mata silau, nyeri, mata terasa gatal, gangguan penglihatan dan keluhan lain sebaiknya segera melakukan pemeriksaan ke dokter terdekat untuk mendapatkan penatalaksanaan yang sesuai degan kondisi mata Anda.

Sementara ini, hindari mengucek mata, hindari pemakaian lensa kontak, gunakan pelingdung mata, gunakan tetes mata yang mengandung air mata buatan, dan segera lakukan pemeriksaan ke dokter mata.

 

Anda juga bisa membaca beberapa forum kami yang lain terkait dengan keluhan serupa di bawah ini:

Mata terkena lem korea, bagaimana cara mangatasinya?

Mata terkana lem alteco

Semoga bermanfaat.

 

Salam sehat,

 

dr. Dwiana A

tips kesehatanmata merahmata iritasi

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq
    FacebookTwitterInstagramYoutubeLinkedin

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Perusahaan

Dukungan

Butuh Bantuan?

Jam operasional:
07:00 - 20:00 WIB

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved