19 Des 2022, 06:14
G
Info Penanya: G
halo dokter, saya mau tanya apakah kotoran telinga bisa keluar sendiri? soalnya sepertinya ada kotoran telinga namun agak dalam dan sulit di bersihkan dok. Terima kasih
Dilihat 1136
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Vina Liliana
Selamat pagi G,
Kotoran telinga adalah salah satu hal yang bisa menyebabkan gangguan pendengaran. Jika kotoran telinga ini menumpuk banyak, maka akan menutup lubang telinga dan akhirnya menyebabkan penurunan fungsi pendengaran. Apakah telinga perlu rutin dibersihkan atau kotoran akan keluar sendiri?
Pada proses alami maka kotoran akan keluar dengan sendirinya ketika proses mengunyah atau berbicara. Namun jika liang telinga Anda pendek dan lurus atau lubangnya besar, maka kotoran seperti debu-debu akan lebih mudah masuk ke dalam telinga, sehingga terkadang tidak cukup hanya dengan proses alami mengunyah atau berbicara tadi.
Berikut beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk membersihkan telinga:
Baca juga penjelasan lain seputar telinga berikut ini:
Salam sehat,
dr. Vina
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Cara mengatasi telinga keluar cairan harus disesuaikan dengan penyebabnya. Meskipun begitu, Anda dapat mengompres sisi telinga yang mengeluarkan cairan dengan handuk hangat sebagai langkah pertolongan pertama.
11 Sep 2023
Waktu mandi paling baik adalah setelah berkegiatan yang menyebabkan berkeringat atau yang membuat kamu harus berkontak atau terpapar bahan-bahan berbahaya seperti zat kimia, bakteri, dan virus.
12 Apr 2021
Cara membersihkan kotorangan telinga yang menggumpal bisa menggunakan obat tetes atau langkah pembersihkan manual. Hindari penggunaan cotton bud yang berisiko menyebabkan luka.
18 Agt 2023
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved