2 Okt 2023, 13:32
AH
Info Penanya: AH
Dok kalau misal pakai rangkaian Emina ms pimple di pagi hari Dan malam harinya juga pakai rangkaian emina ms pimple tapi moisturizernya pake the originote yang pink atau emina bright stuff night cream boleh nggak sih dok? tipe kulitku jerawat on off
Dilihat 89
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Selamat siang, A
Terima kasih atas pertanyaannya.
Dalam medis tidak ada aturan dalam penggunaan skincare dengan merek yang sama karena utamanya dalam menggunakan skincare adalah sesuai dengan jenis dan masalah kulit serta pemantauan reaksi setelah penggunaan skincare.
Untuk itu, silahkan produk skincare disesuaikan dengan kebutuhan kulit anda. Pastikan semua skincare kandungannya aman untuk kulit, selalu menggunakan sunscreen, jaga kebersihan kulit wajah, jaga makan dan pola tidur agar tidak memicu pertumbuhan jerawat.
Periksa ke dokter kulit jika terdapat reaksi iritasi atau masalah kulit setelah penggunaan skincare yang anda pilih.
Anda dapat membaca beberapa forum kami terkait seperti berikut :
Semoga penjelasan ini bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Farah
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Cara menghilangkan kerutan di wajah perlu dilakukan secara saksama agar hasil yang didapat bisa maksimal. Cara menghilangkan keruput di wajah bisa secara alami hingga tindakan medis rekomendasi dokter.
7 Sep 2023
Inovasi seputar kandungan dalam produk perawatan kulit atau skincare terus berkembang. Salah satunya adalah tranexamic acid atau asam traneksamat yang berfungsi meratakan warna kulit.
19 Apr 2021
Strawberry legs adalah tampilan kulit berbintik-bintik yang tampak lebih gelap dari warna kulit. Kondisi ini membuat kulit terlihat seperti buah strawberry.
6 Des 2021
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved