5 Okt 2021, 14:25
AS
Info Penanya: AS
Sore dok, mau bertanya. Beberapa hari ini muncul benjolan di penis. Tidak disertai rasa gatal. Tidak ada gangguan BAK. Apakah benjolan di penis ini berbahaya? bagaimana cara mengobatinya?
Dilihat 965
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Selama malam, A
Terima kasih atas pertanyaan Anda
Benjolan di penis bisa terjadi karena berbagai penyebab. Keluhan benjolan di penis ini bisa disertai dengan keluhan penyerta seperti nyeri saat BAK, adanya luka disekitar penis, etrasa gatal atau tanpa diiserai dengan gejala penyerta yang lain.
Terkait dengan apa yang terjadi pada Anda, salah satu penyebab benjolan pada penis adalah kondisi yang telah disebutkan di atas. Untuk memastikan penyebab pasti dari benjolan di penis Anda, sebaiknya Anda melakukan konsultasi secara onlie chat ataupun dengan video call bersama dokter spesialis kulit dan kelamin atau bisa juga melakukan pemeriksaan ke dokter spesialis kulit dan kelamin terdekat.
Usahakan Anda tetap menjaga kebersihan dan kesehatan area kemaluan, atasi stres dengan baik, hindari melakukan seks bebas dengan gonta-ganti pasangan, konsumsi makanan bergizi, ganti celana dalam secara berkala agar tidak lembab, dan lakukan istirahat cukup.
Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Dwiana A
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Prosedur sunat smart klamp bisa menjadi pertimbangan Anda melakukan khitan anak karena metode ini sangat cepat, efektif, serta meminimalisir rasa nyeri pada luka sunat.
Hormon testosteron adalah bagian penting dari sistem reproduksi pria maupun wanita. Mulai dari meningkatkan gairah seksual hingga kesehatan tulang. Bagaimana kalau kadarnya tidak seimbang?
Benjolan di vagina tentu bisa membuat Anda merasa tidak nyaman dan khawatir. Cara menghilangkan benjolan di miss V harus berdasarkan penyebabnya.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved